Selasa, 13 September 2011

Download Kumpulan Doa di dalam Al Quran


    Ramadhan 1432 H telah berlalu meninggalkan kita. Hati selalu bertanya, adakah bekas yang tersisa dari semangat ramadhan menghiasi amalan kita. Melalui kesempatan ini ijinkan saya berbagi tentang hal yang mungkin bermanfaaat bagi kita semua.
       Setiap kali kita tentunya sering berdoa dengan doa-doa yang telah kita hapalkan sebelumnya. Namun kita sering bertanya, sudah benarkah doa yang kita lantunkan, pahamkah arti dari doa yang kita ucapkan. 
 
Nah, itu sebagian dari isi hati saya, sehingga timbul niatan untuk berbagi di sini. Setelah browsing sana-sini saya temukan blognya Mas Mohammad Sani yang memposting sebuah artikel kumpulan doa di dalam Al Quran. Semoga Allah swt menerima semua amal baiknya. Tulisan saya ini hanya cuma momposting ulang apa yang ditulis beliau saja. Sebenarnya kalau kita rajin berselancar di dunia maya kemudian kita mencari artikel tentang doa disana ada beberapa link diantaranya adalah   Kumpulan Doa Dalam Alquran & Hadits. Namun, melalui ini saya menshare ulang apa yang diposting mas Sani yaitu Kumpulan doa di dalam Al Quran.
Untuk mendapatkan filenya silahkan klik link download di bawah. Filenya terdiri dari dua file yang pertama dalam bentuk word dan yang kedua dalam bentuk pdf. Untuk bisa membaca ayat Al Quran anda harus memiliki Plug-in Qur'an in word. Dan untuk bisa membaca file pdf anda harus memiliki pdf reader. kedua file tersebut juga saya share di sini :
 Download : 

Demikian yang bisa saya bagi mudah-mudahan bermanfaat.






1 komentar:

  1. Thanks pak, sangat bermanfaat sekali ini.
    semoga info yg bapak berikan dibalas oleh Allah swt. :D

    BalasHapus

MARI BERBAGI...TINGGALKAN KOMENTAR DI SINI...!